Jadilah Sedikit Malas Dan Paksakan Diri Kita Untuk Berpikir
"Bagaimana Segala Sesuatunya Dapat Berjalan Tanpa Kita"
Janganlah terlalu rajin bekerja
Sebagian besar orang beranggapan bahwa untuk menjadi orang yang sukses kita harus rajin bekerja.
Sebagian pernyataan tersebut memang benar, terutama jika yang kita kejar adalah uang.
Akan tetapi jika kita ingin mengejar uang dan waktu, maka rajin bekerja bukanlah solusi yang terbaik.
Banyak orang yang bebas uang dan bebas waktu adalah orang yang malas. Mereka bukanlah orang yang rajin bekerja sepeti yang kita bayangkan.
Mereka begitu malas bekerja dan hanya ingin bersenang-senang sepanjang hidupnya dengan waktu.
Sifat malas yang mereka miliki mendesak mereka untuk berpikir kreatif untuk membuat uang bekerja untuk mereka.
Ciri-ciri orang seperti ini adalah mereka mempunyai kebiasaan untuk berpikir bagaimana segala sesuatunya dapat berjalan tanpa saya.
Maka jadilah sedikit malas dan paksakan diri kita untuk berpikir "bagaimana segala sesuatunya dapat berjalan tanpa kita"
By.idmod
0 komentar:
Post a Comment
tolong saran dan kritik nya ya teman ,,,, :)